Dunia

Malaysia puncaki daftar negara dengan konsumsi mikroplastik tertinggi

Laporan tersebut mencatat bahwa lebih dari 50 persen konsumsi mikroplastik di Malaysia berasal dari konsumsi ikan.

Rabu, 05 Juni 2024 18:51

Malaysia menempati peringkat tertinggi di antara 109 negara dalam hal konsumsi mikroplastik.

Mikroplastik, yaitu partikel plastik yang panjangnya kurang dari 5 mm, demikian temuan sebuah penelitian baru-baru ini.

Penelitian yang diterbitkan dalam jurnal Environmental Science and Technology ini menemukan bahwa masyarakat Malaysia rata-rata mengonsumsi 502,3 mg mikroplastik setiap hari per kapita.

Laporan tersebut mencatat bahwa lebih dari 50 persen konsumsi mikroplastik di Malaysia berasal dari konsumsi ikan.

"Studi kami menemukan bahwa negara-negara industri yang berkembang pesat seperti Indonesia, Malaysia, Filipina, dan Vietnam menduduki peringkat teratas dalam penggunaan mikroplastik secara global, yang berasal dari konsumsi makanan laut yang tinggi,” kata laporan tersebut disitir Straits Times.

Arpan Rachman Reporter
Fitra Iskandar Editor

Tag Terkait

Berita Terkait