Sosial dan Gaya Hidup

5 rekomendasi laptop terbaik untuk mahasiswa

Laptop merupakan salah satu perangkat elektronik multifungsi yang wajib untuk dimiliki oleh setiap orang.

Rabu, 04 Januari 2023 12:39

Dahulu, komputer menjadi perangkat elektronik yang sering digunakan untuk berbagai kebutuhan seperti belajar, kuliah, hingga bekerja. Namun kini, perangkat elektronik tersebut sudah tergantikan dengan laptop.

Tak hanya ponsel dan tablet, laptop merupakan salah satu perangkat elektronik multifungsi yang wajib untuk dimiliki oleh setiap orang. Kini, laptop memang tergolong lebih unggul dibandingkan komputer. Bagi kamu yang ingin beli laptop terbaik, dapat menggunakan aplikasi PayLater Shopee untuk membelinya. 

Keunggulan menggunakan laptop

Beberapa keunggulan dari penggunaan laptop adalah karena laptop lebih praktis, desainnya yang portable membuat kamu mudah untuk membawa laptop kemanapun kamu pergi. Tak kalah dengan komputer, laptop juga memiliki berbagai fitur dan teknologi yang canggih. 

Laptop berfungsi untuk mempermudah seluruh kegiatan setiap orang dan setiap profesi, salah satunya adalah untuk kegiatan kuliah bagi mahasiswa. Beberapa laptop memang memiliki desain yang disesuaikan untuk kebutuhan belajar bagi mahasiswa. 

Tim copywriter Reporter
Tim copywriter Editor

Tag Terkait

Berita Terkait