close icon
Scroll ke atas untuk melanjutkan
Pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden nomor urut 01 Joko Widodo (kedua kanan) dan Maruf Amin (kanan) serta pasangan Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden nomor urut 02 Prabowo Subianto (kedua kiri) dan Sandiaga Uno berfoto menunjukkan nomor urut Ca
icon caption
Pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden nomor urut 01 Joko Widodo (kedua kanan) dan Maruf Amin (kanan) serta pasangan Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden nomor urut 02 Prabowo Subianto (kedua kiri) dan Sandiaga Uno berfoto menunjukkan nomor urut Ca
Infografis
Kamis, 27 September 2018 17:01

Visi misi pasangan Capres-Cawapres di Pilpres 2019

Kedua pasangan Capres dan Cawapres yang akan berlaga dalam Pemilihan Presiden 2019, telah menyerahkan visi misi ke KPU.
swipe

Kedua pasangan Capres dan Cawapres yang akan berlaga dalam Pemilihan Presiden 2019, telah menyerahkan visi misi ke Komisi Pemilihan Umum (KPU).

Ketua KPU Arief Budiman mengatakan masih memberikan waktu pada kedua pasangan untuk melakukan penyempurnaan visi-misi tersebut. "Namun, tenggat waktu untuk penyempurnaan visi misi itu tidak diatur," ujar Arief, Senin (24/9).

Anggota KPU Pramono Ubaid menyebut, visi misi yang telah final akan ditandatangani oleh Liacion Officer (LO) yang bersangkutan. Setelahnya, visi misi itulah yang akan ditetapkan. 

"Visi misi yang telah final dimuat dalam alat peraga yang akan dicetak," ujar Pramono. 

 

img
Robi Ardianto
Reporter
img
Satriani Ari Wulan
Editor

Untuk informasi menarik lainnya,
follow akun media sosial Alinea.id

Bagikan :
×
cari
bagikan